Rantau, 12 Desember 2022 Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tapin mengadakan Lomba Mewarna Tingkat Pelajar TK/ Sederajat. Lomba diikuti oleh siswa-siswi dari TK di seluruh Kabupaten Tapin. Dari lomba tersebut diperoleh 5 orang pemenang antara lain :
Juara 1 - Nasya Afila dari TK Al Hikmah
Juara 2 - Humaira Al Zahra dari TK Tunas Tapin
Juara 3 - Muhammad Putra Muwaffaq dari TK Tunas Tapin
Juara Harapan 1 - Qiana Nafeeza R dari TK Aisyiyah
Juara Harapan 2 - Zhafirah Aulia dari TK Idhata.
Penilaian lomba didasarkan oleh kerapian, kesesuaian warna, dan ketepatan waktu penyelesaian. Selain lomba mewarna, Dispustarsip Tapin juga mengadakan Lomba Bercerita pada tanggal 14 Desember 2022 dan Lomba Stand Up Comedi pada tanggal 15 Desember 2022. Lomba dapat disaksikan secara umum di taman baca perpustakaan. Jangan lupa, ya!
Selamat kepada para pemenang.
#perpustakaan
#perpustakaananak
#perpustakaanharapancerdas
#perpustakaanrantau
Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Dispustarsip) Kabupaten Tapin melaksanakan kegiatan Pelantikan dan Pengukuhan Pengurus Daerah Ikatan Pustakawan Indonesia (PD IPI) Kabup...
Rantau, 11 Agustus 2024 - Dalam rangka memfasilitasi tempat kegiatan, bekerja sama dengan Dinas Pemuda dan Olah Raga, Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Tapin turut mendu...
Dalam Meningkatkan Kematangan Inovasi, Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Kabupaten Tapin mengadakan pendampingan penginputan inovasi Daerah Kabup...
Pada era abad ini, ledakan informasi tidak dapat dihindari. Perpustakaan harus mempersiapkan diri dengan melakukan kesiapan dari segi sumber daya manusia, program yang te...